28 Feb 2015

Tips ganti resolusi untuk pengguna Netbook


Hay sobat, sebelumnya tolong di kunjungi artikel saya yang lain Cara Menampilkan Recycle Bin . Apa kegunaan ganti resolusi Netbook? mungkin banyak yang bertanya seperti itu, menurut saya ganti resolusi netbook banyak kegunaannya apalagi untuk hal nya game online yang biasanya resolusi nya lebih tinggi daripada recommanded netbook itu sendiri, Hari ini saya akan membagikan tutorial yaitu "Tips ganti resolusi untuk pengguna Netbook".Bagi pengguna Netbook pasti merasa bingung kalau mau main permainan yang biasanya resolusi nya tinggi contoh nya adalah Modoo Marble.Resolusi untuk bermain Modoo Marble=1024 x 768.Tapi recommanded dari Netbook =1024 x 600 jadi sekarang saya akan membagikan caranya 1024 x 600 menjadi 1024 x 768 yok langsung saja.

Langkah-Langkah:
1)Buka run>tulis regedit "OK
HKEY_LOCAL_MACHINE à SYSTEM à Current Control Set à Control à Class à {4D36E968-E325-11CE-BFC1-08002BE10318} à 0000
Note:
Cari DWORD : Display1_DownScalingSupported à Klik 2 x à pada value ganti 1 ( agar mudah CRTL+F find: Display1_DownScalingSupported

2)
à 0001
Note: Cari DWORD : Display1_DownScalingSupported à Klik 2 x à pada value ganti 1 ( agar mudah CRTL+F findDisplay1_DownScalingSupported

3)
à 0002
Note:
(Jika ada silahkan rubah Value 1 seperti langkah No.2 , jika tidak ada, tidak apa-apa)

Close Regedit dan Restart Netbook kmu, silahkan cek pada resolusi layar.
Cara Check Klik kanan pada Windows/Layar pilih Screen resolution maka
Sebenarnya perubahannya hanya sedikit, dari 600 ke 768, tapi alangkah senengnya jika kita bisa main game dan software lainya support 1024 x 768.Jika mau mengubah ke resolusi awal yang 600 maka tinggal di desktop > click kanan > screen resolution > 1024 x 768 ubah 1024 x 600 > OK


SELAMAT MENCOBA!

0 komentar

Post a Comment

Peraturan Berkomentar :

-Dilarang berkomentar unsur Negatif
-Dilarang menyertakan sebuah Link Aktif
-Dilarang Spam
-Dilarang membully

Mohon pengertiannya, apabila ada yang melanggar saya selaku admin Blog tidak segan-segan menghapus komentar anda.
Atas perhatiannya , saya ucapkan terimakasih